Diskusi yuk, bagaimana caranya agar rumput hasil ngarit bisa tahan disimpan buat stok berbulan-bulan?
Sebenarnya sudah pernah di bahas pula di blog ini yang hampir menyerupai hal cara mengawetkan rumput, yaitu di postingan:
1. Inilah manfaat pakan hijauan dan pakan konsentrat yang sudah sukses di fermentasi
2. Tips agar ngak kekurangan pakan ketika musim susah rumput tiba
Tapi kurang greget kalau tidak sama-sama di diskusikan.
Maka di postingan khusus ini, kami mengundang kepada siapa saja sobat yang memang memiliki minat, hasrat, perhatian dan pengetahuan lebih tentang bagaimana caranya agar rumput yang telah kita arit bisa bertahan lama di simpan.
Nanti nya itu buat stok kita kalau-kalau musim kemarau tiba dimana rumput kadang susah di dapat atau buat jaga-jaga kalau suatu saat tidak bisa ngarit karena ada kepeluan lain yang tidak bisa di tinggalkan.
Nah, kan kalau kita punya stok rumput, enak jadinya.
Saya juga pernah membaca di PAAS (Pakan Alami Awet dan Sehat), sebagaimana telah di bahas di artikel INI.
Tapi yuk kita diskusikan langsung secara bersama-sama sob disini.
Komentar-komentar habatnya di tunggu ya sob.
Foto hanya ilustrasi.
Sumber foto.
No comments:
Post a Comment